Kastengel Gurih
Cara membuat Kastengel gurih, resep
- Campur dan ayak campuran terigu dan maizena. Tambahkan susu bubuk aduk rata. Sisihkan
- Kocok mentega sebentar sampai berubah warna putih. Masukan keju aduk rata dengan menggunakan spatula. Masukan campuran terigu aduk rata. Adonan siap
- Gilas tipis adonan, tata loyang tanpa dioles margarin. Poles kuning telur dan taburi dg toping. Panggang hingga kuning. Masukan dalam wadah kedap udara.
Bahan-bahan dalam resep Kastengel gurih diatas adalah sebagai berikut
- 300 gr mentega susu
- 2 sdm susu bubuk
- 50 gr maizena
- 350 gr terigu protein sedang (segitiga)
- Secukupnya keju untuk topping
- Olesan
- 200 gr keju chedar
- 2 butir kuning telur
Waktu : 60 menit
Resep Kastengel gurih Resep aseli ibu malka.. Cuma ada beberapa bahan yg sya substitusi krna keterbatasan biaya #ealaaah cari paket mhasiswa yg ekonomis. Tp setelah jdi hasilnya enak lowh. Kejunya kerasa kres kres gurih.. Mari silahkan dicoba..